Syurga barang dagangan Allah yang tidak murah

Wahai seluruh saudaraku

Setiap manusia harus tahu bahwa syurga tidak satu tingkatan akan tetapi 100 tingkatan

Bahwa antara satu tingkat dengan tingkat lainnya sebagaimana antara bumi dan langit

Tingkatan manakah yang kamu inginkan ?

Dan lokasi mana sajakah kamu mau tempati ?

(ingin) Surga tertinggi

Dan tuntutannya tinggi (pula)

Syurga barang dagangan Allah yang tidak murah

Barang dagangan Allah tidaklah murah

Dahulu Rasulullah shallallahu alahi wa salam berkata kepada para sahabatnya

Apakah kalian sangat berkeinginan pergi ke syurga ?

Maka para sahabat menjawab : kami sangat berkeinginan wahai Rasul Allah

Allah ta’ala berfirman dalam hadist kudsi : AKU telah menyiapkan (syurga) untuk hamba-hambaku yang sholeh

Keindahannya (kenikmatannya) tidak bisa dibayangkan oleh mata melihat

Dan tidak bisa dibayangkan oleh telinga mendengar

Dan tidak pula mampu dibayangkan oleh otaknya manusia

Apapun kenikmatan yang pernah engkau lihat/rasakan di dunia

Demi Allah, semua itu tidak mampu menandingi sedikitpun di akhirat kelak

Kenikmatan di akhirat (syurga), kenikmatan yang kekal

Adapun nikmat di dunia hanyalah sementara


Diterjemahkan oleh Atri Yuanda El-Pariamany

Tidak ada komentar: